MENINGKATKAN KESIAPAN MENIKAH MELALUI EDUKASI PRA NIKAH: KAJIAN KITAB DHAU' AL MISBAH FI BAYAN AHKAM AN-NIKAH
Keywords:
Kesiapan, Menikah, Dhau'al al-Misbah fi Bayan Ahkam an-NikahAbstract
Penelitaian ini bertujuan untuk mengetahui upaya meningkatkan kesiapan menikah melalui edukasi pra nikah pada santri Darussalam Blokagung Banyuwangi. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Desain ini dipilih untuk memungkinkan eksplorasi mendalam tentang proses dan hasil edukasi pra nikah berbasis kitab "Dhau'al al-Misbah fi Bayan Ahkam an-Nikah" di pondok pesantren. Fokus utama penelitian adalah memahami bagaimana edukasi ini diimplementasikan, dan bagaimana pandangan santri terhadap kesiapan menikah, juga menggunakan sumber data (primer dan skunder), teknik pengumpulan data mengguakan; observasi, dokumentasi dan interview. Hasil simpulan dalam penelitian ini sebagai upaya meningkatkan kesiapan para calon pengantin, perlu memahami konsep prinsip-prinsip kesiapan, diantaranya; 1) Semua aspek perkembangan berinteraksi (saling mempengaruhi), Kematangan jasmani dan rohani untuk memperoleh manfaat dari pengalaman, Pengalaman-pengalaman mempunyai pengaruh yang positif terhadap kesiapan, Kesiapan dasar untuk kegiatan tertentu terbentuk pada individu, maka saat-saat tertentu dalam periodetertentu selama masa pembentukan dalam masa perkembangan. Adapun factor-faktor yang mempengaruhi kesiapan adalah; kesiapan fisik, psikis dan materiil. Dalam upaya mempersiapkan kemampuan bagi para santri dalam kesiapan materiil, mereka perlu mengkaji dan mempelajari tentang hokum-hukum nikah dan rukun-rukun nikah serta mengetahui penjelasan tentang hak-hak suami dan istri dalam kitab "Dhau'al al-Misbah fi Bayan Ahkam an-Nikah", hal ini merupakan bentuk edukasi pra nikah sebagai upaya dalam meningkatkan kesiapan mereka dalam mengarungi mahliagai rumah tangga yang Bahagia dan sejahtera
References
Achjar, K. A. H., Rusliyadi, M., Zaenurrosyid, A., Rumata, N. A., Nirwana, I., & Abadi, A. (2023). Metode Penelitian Kualitatif: Panduan Praktis Untuk Analisis Data Kualitatif Dan Studi Kasus. Pt. Sonpedia Publishing Indonesia.
Anggraini, F. D. P., Aprianti, A., Setyawati, V. A. V., & Hartanto, A. A. (2022). Pembelajaran Statistika Menggunakan Software Spss Untuk Uji Validitas Dan Reliabilitas. Jurnal Basicedu, 6(4), 6491-6504.
Bell, R., & Bell, H. (2020). Applying Educational Theory To Develop A Framework To Support The Delivery Of Experiential Entrepreneurship Education. Journal Of Small Business And Enterprise Development, 27(6), 987-1004.
Carolyna, F., Sumarni, N., Zahara, Z., & Parhan, M. (2024). Pendidikan Pra-Nikah Sebagai Upaya Pencegahan Perceraian: Pendekatan Praktis Dan Islami. Journal On Education, 6(3), 16244-16251.
Cholil, H. Drs..., Kurniawan, Sugeng., M. Pd. I., Psolikologi Pendidikan(Telaah Teoritik dan Praktik)., Surabaya: IAIN Sunan Ampel, 2011
Clyde, T. L., Wikle, J. S., Hawkins, A. J., & James, S. L. (2020). The Effects Of Premarital Education Promotion Policies On Us Divorce Rates. Psychology, Public Policy, And Law, 26(1), 105.
Deni, H. A., Mm, C., Rama, M. I., Kasmanto Rinaldi, S. H., Razaki Persada, S. E., Rosita, S. E., ... & Nuriah, Y. (2024). Metode Penelitian Sosial. Cendikia Mulia Mandiri.
Dewi, A. P., Hartati, N. D., Alfiana, S., & Siregar, Y. E. Y. (2024). Analisis Mendalam Faktor-Faktor Penyebab Pernikahan Dini Di Indonesia: Implikasi Untuk Kebijakan Sosial Dan Pendidikan. Relinesia: Jurnal Kajian Agama Dan Multikulturalisme Indonesia, 3(1), 39-47.
Galistya, T. M. (2020). Kekerasan Terhadap Perempuan Dan Perceraian Dalam Perspektif Pemberdayaan Perempuan. Jurnal Dinamika Sosial Budaya, 21(1), 19-27.
Hamali, S., Riswanto, A., Zafar, T. S., Handoko, Y., Sarjana, I. W. M., Saputra, D., ... & Sarjono, H. (2023). Metodologi Penelitian Manajemen: Pedoman Praktis Untuk Penelitian & Penulisan Karya Ilmiah Ilmu Manajemen. Pt. Sonpedia Publishing Indonesia.
Hasyim, Asy'ary., K. H., Dau al-Mishbah fi Bayan Ahkam an-Nikah (Irsyadu As-Sary), Kumpulan Kitab Karya Hadrotu Syaikh K.H. Muhammad Hasyim Asy'ari., Jombang: Pustaka Warisan Islam.
Hadratussyaikh KH. M . Hasyim Asy'ari., Ringkasan Hukum Pernikahan (Terjemah Kitab Dhau' Al- Mishbah fi Bayan Ahkam An-Nikah., Jombang: Pustaka Tebuireng, 2017.
Ikhram, I., Zulfikar, T., Muhammad, M., Al-Fairusy, M., & Ikhwan, M. (2023). Taghyir Within Character Building Of The Islamic Traditional School Students In Aceh Besar. Jurnal Ilmiah Islam Futura, 23(2), 327-346.
Iswadi, M. P., Karnati, N., Ahmad Andry, B., & Adab, P. (2023). Studi Kasus Desain Dan Metode Robert K. Yin. Penerbit Adab.
Jannah, N., & Umam, K. (2021). Peran Orang Tua Dalam Pendidikan Karakter Berbasis Keluarga Di Masa Pandemi Covid-19. Falasifa: Jurnal Studi Keislaman, 12(1), 95-115.
Miftahurrizki, M. (2024). Implementasi Bimbingan Perkawinan Pra Nikah Di Kutai Kartanegara Kalimantan Timur. Realita: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 9(1), 2358-2372.
Mokalu, V. R., Panjaitan, J. K., Boiliu, N. I., & Rantung, D. A. (2022). Hubungan Teori Belajar Dengan Teknologi Pendidikan. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 1475-1486.
Oktarianita, O., Pratiwi, B. A., Febriawati, H., Padila, P., & Sartika, A. (2022). Tingkat Pengetahuan Dengan Sikap Remaja Terhadap Pendewasaan Usia Perkawinan. Jurnal Kesmas Asclepius, 4(1), 19-25.
Pamessangi, A. A., Hasriadi, H., Al Hamdany, M. Z., Yamin, M., Fakhrunnisaa, N., Makmur, M., ... & Abdullah, A. (2024). Edukasi Pencegahan Pernikahan Dini Melalui Pendidikan Agama Islam. Madaniya, 5(2), 718-727.
Prayogi, E. E. Y., Anwar, S., & Yahya, A. D. (2022). Management Of Madrasa-Based Education Quality Improvement At The Tahfidz Qur'an Islamic Boarding School In Metro City. Journal Of Positive School Psychology, 7483-7496.
Presilawati, F., Fatma, S., Fauzun, M., & Khalid, Z. K. (2023, August). Edukasi Pra-Nikah Dalam Upaya Perubahan Perilaku Terhadap Masyarakat Yang Belum Menikah Di Gampong Sibreh Aceh. In Prosiding Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (Snppm) Universitas Muhammadiyah Metro (Vol. 5, No. 1, Pp. 493-502).
Rahma, A., Pratomo, H., Putri, P. P., Sani, M., & Turnip, Y. W. S. S. (2022). Literature Review: Edukasi Kesehatan Reproduksi Calon Pengantin Dan Perspektif Dalam Agama Katolik. Malahayati Nursing Journal, 4(4), 937-949.
Se, A. A. A., Ak, M., Nur, H. M., Se, M. A., Syamsuri Rahim, S. E., Amiruddin, S. E., ... & Ak, M. (2023). Akuntansi Keperilakuan (Ruang Lingkup Akuntansi Keperilakuan Dan Implementasi Aspek Keperilakuan Dalam Pengambilan Keputusan Keuangan). Cv. Mitra Cendekia Media.
Setyanto, A. R., Sugitanata, A., & Yazid, A. (2022). Urgensi Pendidikan Pra-Nikah Di Indonesia Sebagai Upaya Menanggulangi Pernikahan Dini Dan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Tadris: Jurnal Penelitian Dan Pemikiran Pendidikan Islam, 16(2), 41-53.
Sinaga, F. S. H. S., Jamil, S., & Suwito, N. S. (2023). Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Dalam Tradisi Shalawat Jawa. Tonika: Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Seni, 6(1), 40-50.
Susanto, D., & Jailani, M. S. (2023). Teknik Pemeriksaan Keabsahan Data Dalam Penelitian Ilmiah. Qosim: Jurnal Pendidikan, Sosial & Humaniora, 1(1), 53-61.
Triadhari, I., Afridah, M., & Salsabila, H. H. (2023). Dampak Psikologis Pernikahan Dini Di Kua Kecamatan Kejaksaan Kota Cirebon. Spiritualita, 7(2), 89-100.
Yusuf, N., & Mustafa, M. (2023). State High School Religious Education Teachers Strategies In Minimizing The Occupation Of Interreligious Marriages In The Regency Of North Minahasa. Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan, 15(4), 5526-5537.
Zajda, J., & Zajda, J. (2021). Constructivist Learning Theory And Creating Effective Learning Environments. Globalisation And Education Reforms: Creating Effective Learning Environments, 35-50.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Al-Muttaqin : Jurnal Studi, Sosial, dan Ekonomi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.